Saham Hong Kong Mengawali Perdagangan Sedikit Lebih Tinggi
pada tanggal
Dapatkan link
Facebook
X
Pinterest
Email
Aplikasi Lainnya
Saham Hong Kong memulai perdagangan pada hari Selasa dengan sedikit keuntungan menyusul penurunan dari Wall Street, dengan investor menunggu rilis data ekonomi utama China. Indeks Hang Seng naik tipis 0,11 persen atau 29,41 poin ke level 26.418,93. Indeks Shanghai Composite turun 0,08 persen, atau 2,54 poin, ke level 3.366,58, sedangkan Indeks Shenzhen Composite di bursa kedua China juga turun 0,08 persen, atau 1,76 poin, ke level 2.245,94. (Arl) BEST PROFIT
Komentar
Posting Komentar